1. Scarlet Ibis
Burung ibis berwarna merah mencolok ini mendiami pulau-pulau dan pantai selatan Laut Karibia, dan pedalaman daerah tropis Amerika Selatan. Anehnya, Burung Ibis merah tidak terlahir merah dan jika kekurangan makanan yang disukai yakni kepiting merah, maka burung tersebut berubah warna menjadi abu-abu dan putih.
Dalam habitat aslinya, burung tersebut me-metabolisme pigmen merah dari kepiting yang mereka makan dan memasukkan pigmen ke dalam bulu mereka.
2. Red Spiders (Laba-laba merah)
3. Red Sea Stars (Bintang laut merah)
Sungguh indah penghuni laut yang satu ini, terlebih dengan corak badannya yang berwarna merah sangat memanjakan mata. Mengingatkan kita terhadap tokoh Patrick di film Spongebob, tapi bedanya si Patrick berwarna pink.
Bintang Laut adalah binatang aneh, setidaknya dibandingkan dengan manusia. Bintang laut tidak memiliki darah atau otak. Mereka memiliki kemampuan untuk regenerasi dan dapat hidup sampai 35 tahun di alam liar.
4. Red Humboldt Squid (Cumi-cumi humboldt merah)
5. Red-spotted Newts (Kadal Merah)
6. Red Poison Dart Frogs
7. Red Snakes
Ada beberapa ular yang berwarna merah, meskipun hanya sedikit yang memiliki warna merah, beberapa jenis ular mempunyai nama yang terdapat unsur warna merah. Beberapa contoh termasuk Red Coachwhip, Red Racer dan English Red, seperti yang terlihat searah jarum jam dari gambar.
8. Red Bugs (Kumbang merah)
Ladybugs / kepik biasa disebut kumbang kecil dan kumbang lily adalah serangga berwarna merah yang paling umum dan sering kita jumpai. Untuk ladybug / kepik terdapat beberapa bintik hitam di tubuhnya sedangkan kumbang lily tidak. Sungguh indah untuk dilihat.
0 comments:
Post a Comment